Training Good Corporate Governance (GCG) Self Assessment

Training Good Corporate Governance (GCG) Self Assessment

Deskripsi

Dengan adanya assessment GCG, tentunya perusahaan dapat mengetahui sejauh mana penerapan GCG sudah dilakukan serta mengidentifikasi langkah-langkah yang tepat, guna mempersiapkan infrastruktur dan struktur perusahaan yang kondusif bagi penerapan GCG secara efektif.

Dalam fokus pelatihan ini akan dibahas tentang bagaimana menjadikan GCG assessment dalam pemetaan kondisi perusahaan, juga mengetahui bagaimana proses assessment GCG yang dilakukan secara internal agar perusahaan dapat melakukan assessment mandiri dan menjadikannya bahan evaluasi terhadap penerapan tata kelola dan pemenuhan kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan serta membudayakan GCG.

Materi Training Good Corporate Governance (GCG) Self Assessment

  1. Ruang Lingkup dan Konsep Dasar Good Corporate Governance
  2. Pengertian, Konsep Perkembangan Kode dan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance
  3. Peraturan Good Corporate Governance Regulations di Indonesia
  4. Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan
  5. Perangkat Good Corporate Governance
  6. Membangun Budaya Perusahaan Melalui Penerapan Good Corporate Governance
  7. Faktor yang Mempengaruhi Penerapan Good Corporate Governance
  8. Konsep dan Implementasi Good Corporate Governance
  9. Empat Pilar GCG dan Internalisasi GCG  dengan Budaya Perusahaan
  10. Tahapan GCG
  11. Rincian Program Kerja dan Timetable
  12. Metode GCG Assessment dan Self Assessment Checklist

Baca juga pelatihan serupa :

Pelatihan Penyusunan Annual Report Berbasis GCG dan CSR

Pelatihan Good Corporate Governance

Tujuan Training Good Corporate Governance (GCG) Self Assessment

  1. Memahami ruang lingkup dan konsep dasar GCG, termasuk pengertian, perkembangan, dan prinsip-prinsip utamanya.
  2. Mengetahui peraturan dan regulasi terkait GCG yang berlaku di Indonesia, serta pengaruhnya terhadap nilai perusahaan.
  3. Mempelajari perangkat-perangkat GCG yang mencakup struktur organisasi, kebijakan, dan prosedur yang mendukung penerapan GCG.
  4. Memahami pentingnya membangun budaya perusahaan yang sejalan dengan prinsip-prinsip GCG, serta faktor-faktor yang mempengaruhi penerapannya.
  5. Memperoleh pemahaman tentang konsep dan implementasi praktis GCG dalam organisasi, termasuk empat pilar utama GCG dan cara menginternalisasikannya dengan budaya perusahaan.
  6. Mengetahui tahapan-tahapan dalam menerapkan GCG secara efektif, mulai dari rencana kerja hingga jadwal pelaksanaan.
  7. Mempelajari metode dan teknik self-assessment GCG, termasuk daftar periksa (checklist) yang digunakan untuk mengevaluasi tingkat penerapan GCG dalam organisasi.

Secara keseluruhan, pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan peserta dalam memahami, menerapkan, dan mengevaluasi praktik GCG dalam organisasi mereka, sehingga dapat mendorong tata kelola perusahaan yang lebih baik, transparan, dan bertanggung jawab.

Jadwal Pelaksanaan dan Tempat Pelaksanaan

Bulan Minggu I

Bandung

Minggu II

Jakarta

Minggu III

Bandung

MInggu IV

Yogyakarta

Minggu V

Denpasar

Januari 2-4 9-11 16-18 23-25 29-31
Februari 5-7 13-15 20-22 27-29  
Maret 5-7 12-14 19-21 26-28  
April 2-4 8-9 16-18 23-25 29-30
Mei 6-8 14-16 20-22 28-30  
Juni 4-6 11-13 18-20 25-27  
Juli 2-4 9-11 16-18 23-25 29-31
Agustus 6-8 13-15 20-22 27-29  
September 3-5 10-12 17-19 24-26  
Oktober 1-3 8-10 15-17 22-24 29-31
November 5-7 12-14 19-21 26-28  
Desember 3-5 10-12 17-19 23-24  

Harga

Offline

  • Public Training mulai dari 5.000.000 – 7.000.000 perorang
  • Inhouse Training mulai dari 850.000 perorang

Online

  • Public Training mulai dari 1.200.000 perorang
  • Inhouse Training mulai dari 600.000 perorang

Fasilitas

  • Tempat Training Hotel Minimal Bintang 3
  • Expert Training
  • Lunch dan juga Coffee Break 2x
  • Backpack Exclusive
  • Jaket Exclusive (Souvenir)
  • Modul Pelatihan (hard copy & soft copy)
  • ATK
  • Sertifikat
  • Dokumentasi

Cek juga media sosial kami : https://www.instagram.com/anntamandirisejahtera?igsh=MTJpZWl3dzhjaj

Views: 63

KONTAK KERJASAMA

Hubungi kami dengan tekan tombol dibawah ini